welcome to my blog

TTwisted
IIntense
FFlamboyant
FFunky
AAwkward
NNatural
YYoung

Senin, 30 April 2012

Siklus Produksi dan Persediaan

Siklus produksai adalah rangkaian aktivitas dan operasi pemrosesan data terkait yang terus terjadi yang berkaitan dengan pembuatan produk.
 Aktivitas-aktivitas Siklus Produksi:
1. informasi akuntansi biaya yang akurat dan tetap waktu merupakan input penting dalam keputusan mengenai bauran produk dan penetapan harga produk.
2. alokasi dan perencanaan sumber daya.
3. manajemen biaya.

Aktivitas dasar dalam siklus produksi:
- perancangan produk tujuannya untuk merancangkan sebuah produk yang memenuhi permintaan dalam kualitas, ketahanan, fungsi dan secara simulatan meminimalkan biaya produksi.
-perencanaan dan penjadwalan tujuannya untuk mengembangkan rencana produksi yang cukup efisien untuk memenuhi pesanan yang ada dan mengantisipasi permintaan jangka pendek tanpa menimbulkan kelebihan persediaan barang jadi.
-operasi produk
-akuntansi biaya tujuan dasarnya untuk memberikan informasi untuk perencanaan, pengendalian, dan penilaian kinerja dari opersai produksi, mengumpulkan dan memproses informasi yang digunakan untuk menghitung persediaan serta nilai HPP yang muncul di laporan keuangan perusahaan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar